Materi Ajar Akidah Akhlak
SD AL AZHAR 1 BANDAR LAMPUNG
Kelas. : 5 A B C D E F
Materi. : Beriman Kepada Hari Akhir
Tanggal. : 25 September 2019
Beriman Kepada Hari Akhir
Hari Akhir atau yang kita sebut Hari Kiamat yang berarti hari kehancuran seluruh alam semesta pasti akan terjadi.
Semua yang bernyawa pasti akan mati dan semua yang ada akan binasa kecuali Allah Swt.
Kita tidak ada yang tahu kapan akan terjadinya hari kiamat,namun kita diberikan tanda tanda akan terjadi nya hati kiamat itu.
1. Terbitnya matahari dari barat
2. Muncul nya dajjal
3. Turun nya nabi isa
4. Adanya bangsa yakjuj dan makjuj
5. Datangnya imam mahdi
Dan masih ada tanda tanda yang lainya
Setelah akhir zaman itu terjadi, maka seluruh makhluk Allah akan di bangkitkan kembali dan dimintai pertanggung jawaban atas perbuatan di dunia
Siapa yang pahala nya lebih berat di banding dosa nya akan mendapati surga namun sebaliknya maka akan kekal di neraka
Tidak ada komentar:
Posting Komentar