Minggu, 19 Juli 2020

Materi Ajar TPA kelas 1 A B C D / Senin, 20 Juli 2020

Pembelajaran Daring Tahsin
SD AL AZHAR 1 BANDAR LAMPUNG


Kelas : 1 A, 1 B, 1C, 1D

Tujuan Pembelajaran : Siswa mampu menghafalkan Surat An Naas dan menyebutkan Huruf hijaiyah





Materi Ajar :

1. Menghafalkan Surat An Naas

Assalamualaikum wr wb anak sholeh dan sholehah, Mari kita simak bersama video berikut ini untuk menghafalkan surat An Naas :

klik link ini  (  Surat An Naas  )

jika masih belum hafal, silahkan diulang kembali sampai hafal,

jika sudah hafal, markita lanjutkan kepelajaran yang kedua berikut ini


2. Melafalkan Huruf Hijaiyah

Perhatikan lagu huruf hijaiyah berikut ini dan di ulang ulangi :


Setelah menyimak lagu huruf hijaiyah tersebut, cobalah untuk melafalkan huruf hijaiyah yang sudah kalian ketahui berikut ini :

Lafal huruf hijaiyyah
Huruf hijaiyah ada 29 yaitu :


No
Huruf
dibaca
No
huruf
Dibaca
1
Alif
16
to’
2
Ba
17
dzo‘
3
Ta
18
‘ain
4
tsa
19
Ghoin
5
Jim
20
Fa’
6
Ha
21
Qof
7
Kho
22
Kaf
8
Dal
23
Lam
9
Dzal
24
Mim
10
Ro
25
Nun
11
Zai
26
Wau
12
Sin
27
Ha’
13
Syin
28
Hamzah
14
sod
29
ya
15
dod
Lam Alif

jika sudah hafal dan pafam, silahkan untuk mengerjakan tugas di bawah ini


Tugas :

1. Lafalkan Surat An Naas
2. Lafalkan Sepuluh huruf pertama hijaiyah ( dari Alif s.d Ro )

Kirimkan tugas ke Whatsapp Grup TPA Kelas masing - masing berupa Voicenote ataupun Video dan sertakan keterangan nama di bawah voice note atau videonya nya.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Materi Ajar Kelas 6E | Senin, 3 Januari 2022

  Hari/Tangga l       : SENIN, 03 Januari 2022 Tema  6                : Menuju Masyarakat Sejahtera Sub Tema 1          : Masyarakat Peduli ...